variabel yang dapat menyimpan banyak data tetapi harus satu tipe data.
Rule array:
1. diawali dengan huruf kecil
2. diikuti dengan huruf kecil
3. kata baru dengan huruf kapital
contoh:
variableLucu;
elemen/data yang disimpan didalam array dapat
berupa tipe data, primitive (int,float,double,dll) atau tipe data
objek(instance dari kelas)
langkah
menciptakan array:
1. mendeklarasikan variable array
tipe data primitif [] namaVariable
tipe data objek NamaKelas[]namaVariable
tipe data primitif [] namaVariable
tipe data objek NamaKelas[]namaVariable
contoh:
a. int[] nomor;
b. String [] kota
2. menciptakan objek array
namaVariable =new tipedataprimitif[jumlahelemen];
namaVariable = new NamaKelas[jumlahelemen];
contoh:
contoh:
a. nomor =new int[7];
b. kota= new String[5];
note:
1. index array selalu bilangan bulat
2. index terendah selalu 0
3. index tertinggi selalu (jumlah elemen -1)
4. jika kita mengakses index yang
lebih tinggi dari jumlah elemen maka akan muncul
error:java.lang.ArrayIndexOutofBoundException
cara
pertama:
public class TestArray{
public static void main (String [] args){
int [] nomor={10,20,30};
System.out.println("Nomor:
"+nomor[0]);
System.out.println("Nomor: "+nomor[1]);
System.out.println("Nomor:
"+nomor[2]);
}
}
cara
kedua:
public class TestArray{
public static void main (String [] args){
// cara pertama jarang sekali digunakan dalam
real world
int [] nomor={10,20,30};
//cara kedua sering digunakan , karna bisa
beda baris antara inisialisasi
// dan deklarasi
String [] kota=new
String[]{"Lampung","Bali","Bogor"};
System.out.println("Nomor:
"+nomor[0]);
System.out.println("Nomor:
"+nomor[1]);
System.out.println("Nomor:
"+nomor[2]);
///bisa melakukan perulangan untuk
menampilkan jumlah elemen
for(int x=0;x < kota.length;x++){
System.out.println("jumlah kota :
"+kota[x]);
}
}
}
cara
ketiga:
public class TestArray{
public static void main (String [] args){
// cara pertama jarang sekali digunakan dalam
real world
int [] nomor={10,20,30};
//cara kedua sering digunakan , karna bisa
beda baris antara inisialisasi
// dan deklarasi
String [] kota=new
String[]{"Lampung","Bali","Bogor"};
//cara ketiga ini lebih sering digunakan direal
world
int [] nilai=new int[3];
nilai[0]=70;
nilai[1]=80;
nilai[2]=90;
///bisa melakukan perulangan untuk
menampilkan jumlah elemen
for(int i=0;i < nilai.length;i++){
System.out.println("Nilai:
"+nilai[i]);
}
System.out.println("Nomor: "+nomor[0]);
System.out.println("Nomor:
"+nomor[1]);
System.out.println("Nomor:
"+nomor[2]);
///bisa melakukan perulangan untuk
menampilkan jumlah elemen
for(int x=0;x < kota.length;x++){
System.out.println("jumlah kota :
"+kota[x]);
}
}
}
cara
melihat metode :
javap
TestArry
0 comments:
Post a Comment